PASUKAN MARINIR 1

DANPASMAR 1 SAMBUT TIM PENILAI BATALION MARINIR TELADAN TNI AL TAHUN 2022

Ditulis Oleh Admin

Kamis, 28 Juli 2022

Dibaca 337x

JAKARTA, WEB PASMAR 1: Komandan Pasmar 1 Brigjen TNI (Mar) Dr. Hermanto, S.E., M.M., CSBA. Menerima langsung rombongan Tim penilai Batalion Marinir Teladan TNI AL tahun 2022 bertempat di Lobi gedung Keris Kesatrian Marinir Baroto Sardadi Marunda Jakarta utara. Kamis (28/07/2022).


Dpp Kolonel Marinir Danuri ( wakil tim penilai) jabatan sehari-hari Kasubdis Dukopslat Disopslatal mewakili Kadisoplatal. Tim penilai 6 pers


Hadir dalam kegiatan tersebut Wakil komandan Pasmar 1 (Wadan Pasmar 1) Kolonel Marinir Bambang Wahyuono S.A.P., Para Asisten Danpasmar 1, komandan Resimen Kavaleri 1 Marinir (Danmenkav 1 Mar)

Kolonel Marinir Wisnu Syogo M.Tr.Hanla,


Komandan Resimen Bantuan Tempur 1 Marinir (Menbanpur 1 Mar) Kolonel Marinir Witarsa, Komandan Resimen Artileri 1 Marinir (Menart 1 Mar) Kolonel Marinir Ali sumbogo, Letkol Marinir Widi Handono (Dandenma Pasmar 1 Mar), Letkol Marinir Ombun Tarera Sipahutar M.Si.Han,. M.Tr.Opsla ( Danpuslatpurmar 6 Antralina).

Kategori

Umum RB ZI
Apakah informasi ini bermanfaat?
Berikan Komentar

Komentar

Belum ada komentar